Selasa, 01 Mei 2012

Tindakan Heroik Melawan Jepang di Indonesia


Nama                                      : Firdha Mariska Mumtaza
Kelas / No. Absen                  : 8.6 / 11

A. Tindakan Heroik Rakyat Melawan Jepang
No
Daerah
Tempat
Tokoh
Hasil Perjuangan
1.
Jawa Tengah dan D.I Yogyakarta

1)      Pertempuran Di  Kota Baru di Yogyakarta
Yogyakarta, 7 Oktober 1945
Para Pemuda, BKR, Polisi
Pada tanggal 26 September 1945, para pemuda memaksa Jepang untuk menyerahkan semua kantor-kantor kepada pihak Indonesia dan di bentuknya pemerintahan RI yang dibentuk oleh KNI Yogyakarta. Akhirnya, kantor tersebut berhasil dikuasai pada tanggal 7 Oktober 1945. Pada tanggal 1 Oktober 1945, rakyat dan BKR merebut Tangsi Jepang yang bernama Otsuka Butai akhirnya menyerah dan kalah

2)      Pertempuran Lima Hari Di Semarang
Semarang, 15 - 20 Oktober 1945
Pelajar, TKR
Peristiwa ini terjadi di Simpang Lima, dekat Tugu Muda . Dikenal sebagai peristiwa “Malari” (Pertempuran Lima Hari) di Semarang

3)      Pertempuran Di Solo
Solo :
Surakarta, di Markas Kempetai
Para pemuda, rakyat surakarta
Seorang pemuda bernama Arifin gugur didalam pengepungan tersebut, sehingga namanya diabadikan menjadi nama sebuah jembatan yang menghubungkan Widuran dan Kebalen di atas Kali Pepe

4)      Pertempuran Di Banyumas
Banyumas,
Para tentara PETA,
Daidanco Sudirman
Berhasil melucuti senjata Jepang tanpa ada pertempuran
2.
Jakarta dan Jawa Barat

5)      Pertempuran Di Jakarta
Jakarta :
Cilandak,
BKR, para Pemuda
Menyerbu gudang senjata yang ada di daerah Cilandak, Kebayoran

6)      Pertempuran Di Bandung
Bandung,
Di lapangan terbang Andir (sekarang Bandara Husein Sastranegara)
Para Pemuda, bekas pelajar PETA, buruh

Berhasil menyerbu pasukan panser (9 panser) Jepang di Cicadas dan merampas senjata di gudang pabrik senjata di Lapangan Tarbang Andir (sekarang Bandara Husein Sastranegara)

7)      Pertempuran Di Bogor
Bogor,
Para Pemuda
Berhasil menyita sembilan gerbong kereta api berisi pakaian dan diangkut keluar kota, berhasil melucuti senjata polisi Jepang

8)      Pertempuran Di Tasikmalaya
Tasikmalaya,
Para pemuda
Berhasil mengusir Jepang dari lapangan terbang dan merebut beberapa pesawat pemburu
3.
Daerah Jawa Timur

9)      Pertempuran Di Surabaya
Surabaya : Embong, Malang, 1 Oktober 1945
Para pemuda
BKR
Bulan September 1945, rakyat Surabaya dan BKR merebut senjata di gudang mesiu Don Bosco serta merebut kompleks penyimpanan senjata dan  pemancar radio di Embong, Malang, Jawa Timur. Pada tanggal 1 Oktober 1945, rakyat merebut Markas Kempetai (polisi rahasia) di Surabaya yang dianggap lambang kekejaman pemerintah Jepang

10)  Pertempuran Di Malang
Malang,
Rakyat, BKR
Berhasil merebut komplek penyimpanan senjata dan pemancar radio Jepang
4.
Daerah Luar Pulau Jawa

11)  Pertempuran Di  Aceh
Aceh :
Di daerah Sigli, Seulimeun, dan Lhokseumawe, pada tanggal 6 Oktober 1945
Para pemuda, para pemuka masyarakat
Dibentuk API (Angkatan Pemuda Indonesia)
Berhasil melucuti senjata Jepang di Sigli, Seulimeun, dan Lhokseumawe. Bentrokan senjata terjadi di Langsa, Lho’nga, dan Ulee Lheue
Mengambil alih kantor-kantor pemerintahan Jepang dan mengibarkan Bendera Merah Putih

12)  Pertempuran Di Palembang
Palembang, 8 Oktober 1945
Rakyat yang dipimpin oleh Dr. A. K Gani (residen Sumatra Selatan)
Mengadakan upacara pengibaran bendera merah putih, pada saat itu tidak terjadi insiden, karena jepang . . . .pada saat itu juga diumumkan bahwa Sumatera Selatan berada dibawah kekuasaan RI

13)  Pertempuran Di Lampung
Lampung :
di Teluk Betung, Kalianda, dan Menggala
BKR dan Para pemuda yang tergabung dalam API (Angkatan Pemuda Iindonesia), dan BKR
Berhasil melucuti senjata di Teluk Betung, Kalianda, dan Menggala

14)  Pertempuran Di Kalimantan, antara lain ada di berbagai daerah :

a)  Banjarmasin


b) Pontianak



c) Samarinda
Balikpapan, 14 November 1945




àBPRIK (Barisan Pemberontak Rakyat Indonesia)
àPPRI (Pemuda Penyongsong Republik Indonesia)
àBPRKT (Badan Pembantu Perjuangan Rakyat Kalimantan) dan BPPD (Badan Perjuangan Perantara Daerah)
Pada tanggal 14 November 1945 pejuang berkumpul di markas sekutu (halaman NICA) dengan magsud mengarak Bendera Merah Putih

15)  Pertempuran Di Bali
Bali ,13 Desember 1945
Para pemuda yang terganung dalam PRI (Pemuda Republik Indonesia) dan AMI (Angkatan Muda Indonesia)
Para pemuda yang terganung dalam PRI (Pemuda Republik Indonesia) dan AMI (Angkatan Muda Indonesia) Melakukan gerakan serentak untuk merebut senjata dan tempat-tempat penting (merebut kekuasaan) dari tangan Jepang secara serentak tetapi gagal, karena Jepang lebih kuat


16)  Pertempuran Di Sumbawa
Sumbawa :
bulan Desember 1945
Para pemuda
Berusaha merebut senjata di markas-markas Jepang. Bentrokan sempat terjadi di Gempe, Sape, dan Raba

17)  Pertempuran Di Makassar
Makassar, 19 Agustus 1945
Gubernur Sulawesi Or. Sam Ratu Langie menyusun pemerintahan dan pelajar yang tergabung dalam Barisan Berani Mati (Bo-el Talshfn) dan rakyat makassar
Mendukung dengan cara merebut gedung-gedung vital, seperti studio radio dan Tangsi Polisi. Pada tanggal 13 September 1045 para pemuda merebut senjata di markas-markas Jepang. Pada bukan Desember 1945 para pemuda berusaha merebut markas-markas Jepang, dan tanggal 13 Desember 1945 para pemuda menyerang Jepang

18)  Pertempuran Di    Gorontalo
Gorontalo, 13 September 1945
Para pemuda
Berhasil merebut senjata-senjata di markas-markas Jepang